Kegiatan charity yang dilakukan setiap bulan, biasanya diwakili oleh HRD. Charity yang dilakukan adalah berbagi telur dan kebutuhan sembako ke panti asuhan maupun panti jompo yang sudah ditentukan.
Kegiatan Charity Triwulan ini diwakili oleh gabungan dari beberapa departement ke panti asuhan atau panti jompo.